Healthy Lifestyle

Lengkapi Sarapanmu dengan Jus Buah dan Sayuran


Ingin hari-hari yang lebih semangat dan bertenaga? Tentu Frutarian harus sarapan dulu sebelum memulai hari. 

Sarapan dapat meningkatkan semangat dan produktivitas kegiatanmu selama seharian. 

Agar makin bersemangat, sajikanlah sarapan yang nikmat di pagi hari. Next 


Selain nikmat, sarapan tersebut juga harus sehat agar tubuh senantiasa bertenaga.

Banyak orang menghindari sarapan di pagi hari karena takut gemuk. Padahal, dengan tidak sarapan, kita cenderung mengkonsumsi makanan lebih banyak di siang hari. semakin kita jarang sarapan maka pada siang harinya kita akan mengkonsumsi makanan di siang hari lebih banyak daripada yang tidak sarapan. Kita dapat mengonsumsi sarapan enak namun tetap menjaga tubuh tetap langsing dengan jus buah dan sayuran. Sarapan yang enak dan tetap menjaga tubuh tetap langsing dan sehat adalah sarapan dengan jus buah dan sayuran. Sarapan dengan jus buah dan sayuran dengan jus buah dan sayuran tersebut ternyata lebih mudah untuk diserap tubuh daripada sarapan dengan makanan yang berat seperti nasi dan mie. Selain itu, minum jus buah dan sayuran di pagi hari sebagai sarapan dapat membantu membuang sisa-sisa racun hasil detoksifikasi tubuh pada malam hari sehingga tubuh menjadi lebih segar dan bertenaga. Next


Mengapa sebaiknya mencampur buah dengan sayuran untuk dibuat jus? Ternyata, buah yang dicampur dengan sayuran untuk dibuat jus memiliki kandungan gizi yang lebih baik dan lebih kaya dibanding jus buah saja ataupun jus sayuran saja. Selain itu, campuran jus buah dan sayuran memiliki kandungan senyawa aktif antioksidan yang lebih tinggi yang dapat menangkal radikal bebas.

Tidak sulit untuk membuat jus buah dan sayuran yang segar. Resep jus buah dan sayuran yang mudah  gampang adalah membuat jus berdasarkan warna buah dan sayurannya. Misalnya, cobalah mencampur buah melon dengan jeruk limau dan brokoli. Atau, coba juga resep jus buah dan sayuran antara wortel, jeruk, dan mangga. Untuk jus berwarna merah keunguan, coba campurkan anggur merah, apel, bit ungu, dan selada merah. 

Membuat jus buah dan sayuran itu sangat mudah. Frutarian bisa modifikasi langsung dari resep jus buah yang sudah ada. Pertama-tama, potong-potong buah dan sayuran yang akan mau kamu buat. Setelah itu, blender semuanya menjadi satu dengan dicampurkan sedikit air dan es batu agar lebih segar. Jika kamu ingin rasa jus buah dan sayuran yang lebih manis, lebih baik campurkan sedikit madu daripada gula pasir agar lebih menyehatkan.

Minumlah jus buah dan sayuran setiap pagi agar tubuhmu lebih segar dan bersemangat. Jangan lupa, rutin mengonsumsi jus buah segar lainnya di siang dan sore hari juga tentuagar tubuhmu membuatmu lebih segar, sehat dan bersemangat. Next


INSPIRASI RESEP BUAVITA